87 Warga dari Empat Desa di Kecamatan Jatinangor Akan Dapat Kompensasi dari PLN

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 27 Februari 2024 - 16:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sebanyak 87 warga dari empat desa di Kecamatan Jatinangor akan dapat kompensasi SUTT PLN (Dok.Hariansumedang.com/Tatang Tarmedi)

Sebanyak 87 warga dari empat desa di Kecamatan Jatinangor akan dapat kompensasi SUTT PLN (Dok.Hariansumedang.com/Tatang Tarmedi)

SHARIANSUMEDANG,COM – Sedikitnya 87 warga dari empat desa di Kecamatan Jatinangor akan mendapatkan kompensasi dari PLN.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Kompensasi diberikan atas dasar tanah dan bangunan mereka terlintasi jalur rekunduktoring SUTT 150 kv.

Demikian hasil wawancara jurnalis HARIANSUMEDANG.COM dengan Anton Bagian Perizinan PLN, Selasa (27/2) di GOR Desa Cileles Jatinangor.

Disampaikan seusai acara Sosialisasi kompensasi tanah bangunan dan tanaman yang terlintasi dan berada dibawah jalur SUTT 150 kv.

Dikatakan Anton, di Kecamatan Jatinangor, desa-desa yang terlintasi meliputi Desa Cibeusi, Hegarmanah, Sayang dan Cileles.

Adapun lintasan yang bisa diberi kompensasi, lanjut Anton, sepuluh meter ke kanan dan ke kiri dari as tower.

Tentang besaran kompensasi, masih kata Anton, belum bisa dipastikan karena baru tahap sosialisasi awal.

” Kalau besaran nilai kompensasi ada tim sendiri nanti, ini baru sosialisasi awal, ” Ungkapnya. (Tatang Tarmedi ) ***

Berita Terkait

BPN dan Indoposco Gelar FGD, Program Digitalisasi Pertanahan untuk Percepatan Layanan Publik
Inilah Pengakuan Pegi Setiawan Saat Penyidikan Kasus Vina Cirebon, Usai Dinyatakan Bebas
Dinyatakan Tidak Sah, Penetapan Pegi Setiawan Tesangka Pembunuhan Vina Cirebon oleh Polda Jabar
Sempat Dirawat di RS Immanuel Bandung, Mantan Bupati Kuningan Acep Purnama Meninggal Dunia
Kompolnas Optimimis Polda dengan Bantuan Bareskrim Polri, Jabar Bisa Ungkap Pembunuh Vina Cirebon
BMKG Ungkap Alasan Cuaca di Bandung Raya dan Jawa Barat Terasa Panas dan Lebih Kering
Tewaskan 11 Orang Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana Depok, Begini Kronologi Bus Terguling di Ciater
3 Rumah, 2 Mesjid, 2 Sekolah dan 1 Puskesmas Terdampak Gempa Guncang Kabupaten Bandung 2 Kali
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 15 Agustus 2024 - 16:46 WIB

BPN dan Indoposco Gelar FGD, Program Digitalisasi Pertanahan untuk Percepatan Layanan Publik

Selasa, 9 Juli 2024 - 21:42 WIB

Inilah Pengakuan Pegi Setiawan Saat Penyidikan Kasus Vina Cirebon, Usai Dinyatakan Bebas

Senin, 8 Juli 2024 - 13:13 WIB

Dinyatakan Tidak Sah, Penetapan Pegi Setiawan Tesangka Pembunuhan Vina Cirebon oleh Polda Jabar

Sabtu, 25 Mei 2024 - 15:37 WIB

Sempat Dirawat di RS Immanuel Bandung, Mantan Bupati Kuningan Acep Purnama Meninggal Dunia

Rabu, 22 Mei 2024 - 14:23 WIB

Kompolnas Optimimis Polda dengan Bantuan Bareskrim Polri, Jabar Bisa Ungkap Pembunuh Vina Cirebon

Senin, 20 Mei 2024 - 11:53 WIB

BMKG Ungkap Alasan Cuaca di Bandung Raya dan Jawa Barat Terasa Panas dan Lebih Kering

Minggu, 12 Mei 2024 - 08:19 WIB

Tewaskan 11 Orang Rombongan Pelajar SMK Lingga Kencana Depok, Begini Kronologi Bus Terguling di Ciater

Kamis, 2 Mei 2024 - 07:50 WIB

3 Rumah, 2 Mesjid, 2 Sekolah dan 1 Puskesmas Terdampak Gempa Guncang Kabupaten Bandung 2 Kali

Berita Terbaru